African Foods

Apa yang anda pikirkan tentang makanan Afrika? Pasti aneh bukan? Jangan salah, karena kami akan membahas berbagai makanan unik dan enak dari Afrika!


1. Chakalaka

Chakalaka adalah sayur pedas yang katanya berasal dari beberapa Joburg. Sudah terlihat dari warnanya yg merah, penyuka pedas pasti akan menikmati memakan makanan ini. Patut dicoba!

2. Bunny Chow
Populer dikalangan masyarakat Durban yang keturunan India. Dianggap mungkin makanan cepat saji, baik untuk persiapan yang cepat dan umum. Terdiri dari roti dan isian dengan apa pun yg anda mau. Umumnya isian dengan cheese naks, tomato sauce & curry sauce.

3. Ayam Piri-Piri
Ayam piri piri yang berasal dari Mozambik ini memiliki perpaduan rasa Portugis, oriental dan Arab. Ayam piri piri diolah dengan berbagai rempah yang menjadikan rasanya cukup unik dan disajikan bersama saus kelapa yang gurih, kacang mete dan kacang tanah, kadang juga dihidangkan secara tradisional bersama matapa, sepiring daun singkong yang dimasak dalam saus kacang.

4. Pap en Vleis
Pap en vleis secara harfiah diartikan sebagai bubur jagung dan daging. Hidangan khas Afrika Selatan ini merupakan kombinasi dari aneka daging panggang dan bubur jagung, yang disajikan bersama racikan saus pedas.


Bagaimana? Siap untuk bereksperimen dengan rasa unik dari Afrika?

Komentar